1) Respon motorik
Menghindar, menagis, meronta-ronta, berteriak-teriak, tubuh kaku dan pucat, menghindar kontak mata, memejamkan mata, memaki-maki, bicara gemetar, mengatupkan geraham, menggigit kuku, dan gangguan tidur.
2) Respon fisiologis
Denyut nadi meningkat, berkerinagt banyak, napas cepat, tubuh teraba dingin, terjadi ketegangan otot, mual, muntah, sakit kepala, gangguan BAK dan BAB.
3) Respon kognitif
Berfikir dirinya menjadi cacat, membayangkan tubuhnya akan cedera dan merasa tidak berdaya.
No comments:
Post a Comment